Sejarah selalu menyimpan sesuatu yang berharga untuk generasi penerus.
Entah itu bukti-bukti fisik, atau pun filosofi hidup. Jejak sejarah
inilah yang disimpan oleh museum kecil milik Dinas Perhubungan,
Kebudayaan dan Pariwisata Aceh Utara. Ada keris atau rencong dari masa
kerajaan Samudra Pasai, perhiasan, hingga batu nisan. berikut
foto-fotonya.
Sumber
Mata uang Dirham yang terbuat dari emas pada masa Kerajaan Samudra Pasai di Aceh Utara. |
Alquran bertulisan tangan |
Seorang petugas sedang memperhatikan rencong yang diyakini berasal dari masa Kerajaan Samudra Pasai |
Mata uang Cina yang dipakai sebagai alat tukar perdagangan masa itu |
Ini adalah perhiasan yang disebut berasal dari masa kerajaan Samudra Pasai |
Batu nisan berukir kaligrafi |
Pilar makam Ratu Nahrisyah. |
Sumber